Satu kata yang menggambarkan tentang sebuah rasa istimewa adalah
"mungkin dia berbeda dari yang lainnya" dan setiap orang bisa menjadi
istimewa dalam pandangan seseorang.
Istimewa, Bukan
hanya terlihat dari mewahnya saja, istimewa juga bisa di pandang dalam
bentuk sikap yang sederhana. Tinggal bagaimana kita mengukir pandangan
itu di mata orang lain.
Ada cerita tentang penulis dan penerbit:
Penulis: "koq temanya susah banget sih? Mau ikutan tapi takut gak bisa?"
Penerbit: kalo temanya mudah alias gampang, semua orang bisa ikut dong? Karena hanya yang istimewa saja yang di cari!
Seseorang yang istimewa, yang berani mewujudkan mimpinya, yang hidup
dalam mimpi-mimpinya, dan yang berani jatuh- bangun di dalamnya!
Apakah rasa jatuh cinta kepada seseorang? Sama dengan ketika kita merasa menemukan seseorang yang istimewa?
Dari berjuta-juta makhluk hidup di dunia, hanya "dia" yang terlihat istimewa?
Kadang kita berpikir, mengapa kita bisa jatuh cinta kepadanya?
Terkadang kita bisa menemukan jawabannya namun terkadang jawabannya tak dapat di terka oleh logika?
Mengapa
orang zaman dahulu, bisa hidup rukun-rukun saja padahal mereka saling
di jodohkan? (bukannya mau mendukung cerita Siti Nurbaya ya)
Dan
sekarang, mereka yang mengaku saling cinta bisa putus bahkan yang
menyatukan cinta mereka dengan janji suci di hadapan Tuhan Yang Maha
Kuasa, mereka rela berpisah?
Apa kita masih butuh seseorang istimewa untuk kita jatuh cinta?
Apa kita butuh alasan untuk jatuh cinta kepada orang lain?
Tetapi
kita butuh seseorang, karena kita makhluk sosial yang butuh orang lain.
Kita butuh seseorang yang percaya pada mimpi kita, kita butuh seseorang
untuk berbagi rasa yang sedang kita rasakan.
Dan yang lebih penting lagi kita butuh seseorang yang memiliki keyakinan yang sama!
Kamis, 19 Desember 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Entri yang Diunggulkan
BENCI Siapa kau? Beraninya membenci manusia yang sama hinanya dengan dirimu Siapa kau yang masih menginjak tanah merasa sedang menjunj...
-
Hai Blogy.... Aku sedang bingung, dan sedih, banyak kejadian enggak mengenakan datang. Dengar kabar diluaran yang bikin miris. Banyak teman...
-
Cowok yang satu ini adalah teman berantem gue, Ceng-Cengan hehehehehhe, tapi gak lama kemudian mungkin dia sadar ternyata tuh gue mani...
-
Hai blogy.... Pa kabar, semoga baik ya.... Aku juga lumayan baik, hehhehe insyaallah akan selalu baik-baik saja. Akhirnya potong rambut bl...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar